Belinyu, kejarberitanews.com – Hadiri Musrembangdes Babinsa Koramil 413-02/Belinyu Datangi Desa Bintet Kecamatan Belinyu – Dalam rangka membangun wilayah Desa binaan, Sertu Agus Kurniawan Babinsa Desa Bintet Koramil 413-02/Belinyu menghadiri Musrenbang Desa Bintet Tahun Anggaran 2024, di Aula Desa Bintet Kecamatan Belinyu Kabupaten Bangka, Senin (16/1/2023).
Dalam amusrenbang Desa Bintet tersebut Kabid Pemdes Kab Bangka Ibu Nurleli menyampaikan, bahwa kegiatan musrenbangdes ini merupakan kegiatan tahunan dan usulan rencana pembangunan ditahun 2024.
“Desa harus mengajukan lima prioritas pembangunan yang diutamakan dalam pengajuan pembangunan melalui musrenbangdes ini diantaranya bidang Pertanian, UMKM, Pendidikan, Kesehatan dan Pariwisata”, ucapnya.
Baca juga:
Silahkan di ajukan apa yang di menjadi perioritas pembangunan didesa melalui musrenbangdes ini dan setelah dimusyawarahkan diajukan ke tingkat kecamatan sehingga ke tingkat kabupaten dan dari kabupaten akan membawa usulan-usulan musrenbangdes ini ketingkat DPR”, jelas.
Sertu Agus Kurniawan Babinsa Desa Bintet Koramil 413-02/Belinyu berharap semoga apa yg diinginkan masyarakat dalam musrenbangdes ini dapat terlialisasai oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Bangka maupun pemerintah pusat”, harapnya.
Dalam acara Musrembangdes tersebut dhadir juga, Dispemdes Kabupaten Bangka, Sekcam Belinyu, Dinas Perumahan, Kapus Belinyu, Kepala SMP dan SD Bintet, BPD, SMD, PPl, Bidan desa, Kadus dan Rt serta tokoh masyarakat.
Hadiri Musrembangdes Babinsa Koramil 413-02/Belinyu Datangi Desa Bintet Kecamatan Belinyu
Pendim0413/Bangka.