Pantau Kegiatan Pasar Murah, Babinsa Bersama Parid Padang Laksanakan Pengamanan

Sungailiat, kejarberitanews.com Dalam rangka stabilisasi harga bahan pokok kebutuhan masyarakat, anggota Koramil 413-01/Sungailiat Sertu Saukani memantau kegiatan pasar murah di Kantor Kejaksaan Negeri Jalan Pemuda Sungailiat Kabupaten Bangka.

Usai kegiatan Babinsa Kelurahan Parid Padang Sertu Saukani menuturkan, kegiatan pasar murah ini menyediakan kebutuhan sembako dan bisa dijangkau oleh masyarakat kalangan bawah.

Pantau Kegiatan Pasar Murah, Babinsa Bersama Parid Padang Laksanakan Pengamanan

Baca juga:

Babinsa Bukit Layang Hadiri Khitanan Massal Bulan Bhakti HUT ke-47 PT Timah

Kami juga memberi pesan kepada warga agar setelah membeli sembako dengan harga murah ini agar tidak dijual lagi namum dikonsumsi untuk keluarga.

” Dalam kegiatan tersebut kami memantau sekaligus pengamanan kegiatan pasar murah, guna antisipasi kericuhan, ” ujarnya.

Semoga dengan adanya pasar murah ini bisa bermanfaat dan dapat membantu masyarakat ” pungkasnya.

Pendim413Bangka.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *