Koba, kejarberitanews.com – Pelda Juwarto Batituud Koramil 0413-07/Koba mewakili Dandim 0413/Bangka menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Bangka Tengah di ruang rapat Paripurna DPRD Bangka tengah, Jumat (28/4/2023).
Rapat Paripurna DPRD dalam rangka penyampaian Rekomendasi DPRD terhadap laporan Keterangan Pertanggungjawaban ( LKPJ ) Bupati Bangka tengah tahun anggaran 2022.
Baca juga:
Dalam rapat Paripurna DPRD tersebut di hadiri juga langsung Bupati Bateng Algafry Rahman.ST, Ketua DPRD Bateng Mehoa, Kapolres Bateng AKBP Dwi Budi Murtiono.S.I.K, Kejaksaan Negeri Bateng, Ketua Pengadilan Negeri Koba, Danpos TNI AL Koba, Sekda Pemda Bateng, Asisten Administrasi umum sekda Bateng, Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan rakyat Sekda Bateng, Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekda Bateng, Staf ahli bidang kemasyarakatan dan SDM , Sekretaris DPRD Bateng, para OPD Kabupaten Bangka Tengah, Ketua KPU Bateng Ketua BAWASLU Bateng serta Ketua BAZNAS Bangka Tengah.
Pendim413Bangka.